Kontrol Diri
Latihan Soal Pilihan Ganda Tentang Kontrol Diri (Mujahadah An Nafs) Lengkap Jawaban
- Dalam agama Islam kontrol diri diistilahkan dengan....a. Muhahadah fi sabilillahb. Mujahadah an nafsc. Mujahadah an gazwahd. Mujahadah an aqli wal ‘ilmi
- Mujahadah an nafs adalah....a. Berjihad dengan senjatab. Berjihad dengan akal dan ilmu pengetahuanc. Berjihad melawan hawa nafsud. Berjihad melawan kemiskinan dan kebodohan
- Tawuran antarpelajar merupakan cerminan dari ketidakmampuan melakukan....a. Perdamaianb. Kontrol diric. Penghargaand. Penghormatan
- Dapat meredam emosi adalah salah satu hikmah dari....a. Husnuzhanb. Ukhuwahc. Mujahadah an nafsd. Optimis
- Jihad yang paling besar menurut hadits Nabi Nabi SAW. adalah melawan....a. Musuhb. Setanc. Hawa nafsud. Manusia
- An nafs artinya, kecualia. Jiwa,b. Nafsu,c. Diri sendirid. Hati
- Diantara hasil yang timbul dari perilaku kontrol diri, yaitu....a. Husnuzhan dan konflikb. Perselisihan dan husnuzhanc. Su’uzhan dan ukhuwahd. Husnuzhan dan ukhuwah
- Orang yang mampu mengendalikan diri akan selalu berusaha untuk ..... emosinyaa. Mengendalikanb. Menurutc. Membiarkand. Tersulut
- Salah satu hasil dari kontrol diri adalah husnuzhan, artinya....a. Beprasangka burukb. Berprasangka baikc. Dengkid. Iri
- Berikut Cara melakukan kontrol diri menurut Imam al Ghazali, kecualia. Menyucikan hati,b. Melakukan uzlahc. Mengikuti kehendak hatid. Muraqabah
Kunci Jawaban:
- b. Mujahadah an nafs
- c. Berjihad melawan hawa nafsu
- c. Hawa nafsu
- b. Kontrol diri
- c. Mujahadah an nafs
- d. Hati
- d. Husnuzhan dan ukhuwah
- a. Mengendalikan
- b. Berprasangka baik
- c. Mengikuti kehendak hati
0 komentar:
Posting Komentar